Hidup Hanya Sekali

Pada saat SMA inilah kita belajar banyak mengenai berbagai tantangan kehidupan. Kita semua tahu kehidupan hanya dilalui sekali. Lalu muncul pertanyaan besar Mengapa banyak dari kita yang MENYIA-NYIAKAN masa muda kita untuk berbagai hal yang kurang bermanfaat?
Kita juga sudah mendengar banyak sekali mengenai penyesalan dari pendahulu-pendahulu kita tentang kehidupan yang susah karena kurang berusaha pada masa muda mereka. Lalu mengapa kita masih tetap duduk bersantai dan MENGAPA tidak ada ketakutan kita terhadap kehidupan apa yang kelak akan kita hadapi? KAYA ato miskin? Kita semua tentu sudah tahu resiko terhadap apa yang kita lakukan?
Apabila pada saat kita masih diberi kesempatan oleh orang tua untuk berjuang demi masa depan. Mengapa kita masih terus berleha-leha? Apakah kita mau menjadi orang miskin? Pasti tidak ada yang mau. Maka dari itu, Pada detik ketika message ini anda baca. SADARLAH kehidupan dengan pertarungan yang keras sedang menunggu kita. Sudah tidak ada WAKTU untuk bersantai. Kita semua bukan lagi anak kecil, kita harus berpikir ke depan. THERE IS NO PLAYING TIME AGAIN. Renungkanlah pesan ini maka anda akan menemukan sendiri apa yang harus anda lakukan demi masa depan anda. Bermimpilah seperti Arai dan Ikal, berjuanglah seperti orang yang membutuhkan udara di dalam air, maka yang terakhir biarkanlah arus yang akan membawa anda menuju kesuksesan.(SB7)
Salam cebongerz
Be creative, Be positive, Be happy !
0 komentar:
Posting Komentar